Pengembangan Tanaman Kebal Penyakit Dan Mampu Menambat N2 Dari Udara
19.21
Diposting oleh Melany Christy
1. | Tanaman kebal terhadap penyakit, misalnya tembakau kebal terhadap TMV. Skema rekayasa genetika untuk membuat tumbuhan kebal virus TMV |
2. | Tanaman mampu menambat N2. |
Pemberian nitrogen dalam bentuk pupuk buatan secara berlebih ternyata berdampak negatif yaitu:
1. | Meningkatkan tekanan osmosis air tanah |
2. | Meningkatkan keasaman tanah Þ akibat lanjut adalah defisiensi Ca, Mg dan K |
3. | Terjadinya eutrofikasi karena penumpukan NO3 di perairan, jalan keluarnya adalah dilakukan rekayasa genetika |
This entry was posted on October 4, 2009 at 12:14 pm, and is filed under
biologi,
biologi kelas 3,
Bioteknologi,
IPA,
Mata pelajaran Umum,
sma kelas 3
. Follow any responses to this post through RSS. You can leave a response, or trackback from your own site.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Posting Komentar